Piala Dunia U20, Wakil Ketua MPR Minta Pemerintah Indonesia Tolak Israel

Piala Dunia U20, Wakil Ketua MPR Minta Pemerintah Indonesia Tolak Israel - GenPI.co SULTRA
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid meminta pemerintah Indonesia tolak Israel dalam ajang Piala Dunia U20. (Foto: Dok MPR)

Sambung dia, perilaku sesuai konstitusi tersebut menjadi sikap Presiden Bung Karno dan presiden-presiden Indonesia setelah Bung Karno.

Dalam ajang olahraga pun, Bung Karno melarang Timnas Indonesia bertanding melawan Israel pada Kualifikasi Piala Dunia 1958.

Termasuk melarang kedatangan Timnas Israel pada Asian Games 1962.

BACA JUGA:  Timnas Israel Lolos Piala Dunia, Dipastikan Akan ke Indonesia

”Beberapa kali Bung Karno tidak mengakui dan tidak mau terlibat dengan Israel maupun mengundang mereka ke Indonesia,” ucapnya. (jpnn)

 

BACA JUGA:  Timnas Israel Berpeluang Datang ke Indonesia, Jawaban PSSI Tegas

Kalian wajib tonton video yang satu ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: HNW: Pemerintah Mestinya Menolak Timnas Israel Main di Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya