Federasi Pesepak Bola Profesional Internasional atau FIFPro mendesak FIFA dan AFC mengintervensi pemberhentian Liga 2 dan putaran nasional Liga 3 oleh PSSI.
Kabar baik datang dari sepak bola perempuan. Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia atau PSSI kembali menggelar Liga 1 Putri Indonesia pada Desember 2022.