Folis Nofita, nasabah setia BRI tidak mengira memperoleh hadiah mobil listrik premium Hyundai Kona EV hanya karena bertransaksi menggunakan aplikasi BRImo.
Selama periode libur Lebaran Tahun 2022, Bank Rakyat Indonesia (BRI) berkomitmen memberikan layanan perbankan. Uang tunai Rp46,85 triliun pun disiapkan.