Kepolisian Sektor (Polsek) Onembute, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara (Sultra) berbagi takjil dan masker kepada para pengendara yang melintas, Jumat (15/4).
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Kendari melaporkan jumlah positif Covid-19 sebanyak 1.835 orang dengan kasus baru harian bertambah delapan orang, Jumat (11/3).
Basarnas Kota Kendari mengevakuasi sebuah kapal nelayan yang mengalami mati mesin di perairan Sampolawa, Kabupaten Buton Selatan (Busel), Jumat (11/3).
Mantan Wali Kota Kendari dua periode (2007-2012 dan 2012-2017) disebut selalu menaati program pembinaan hingga taat beribadah selama di Lapas Kelas IIA Kendari.