Minyak Goreng Kemasan di Pasar Kendari Ampuh, Cek Harganya

Minyak Goreng Kemasan di Pasar Kendari Ampuh, Cek Harganya - GenPI.co SULTRA
Ilustrasi minyak goreng kemasan. (Foto: Antara)

”Tapi kalau Bimoli memang lebih mahal, saya jual Rp30 ribu per liternya, yang dua liter Rp55 ribu,” sebut Salimin.

Dia mengungkapkan, harga minyak goreng kemasan tersebut dinilai masih mahal sebab harga jual di grosir pun belum normal.

Di tempat yang sama, pedagang lain Wulansari menyampaikan alasan harga minyak goreng kemasan yang masih terbilang mahal.

”Kalau saya, masih saya jual Rp30 ribu per liternya karena masih stok yang lama, belum habis,” tuturnya.

Meski begitu, Wulan mengaku akan menjual minyak goreng tersebut dengan harga di bawahnya apabila pelanggan menawar.

”Paling rendah saya kasih Rp28 ribu untuk pelanggan, soalnya mau di apa, dari pada tidak ada yang beli,” pungkasnya.

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya