Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia atau PSSI mengumumkan 28 pemain yang dipanggil memperkuat Timnas Indonesia menghadapi Burundi dalam FIFA Matchday.
Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri menanggapi kabar Timnas Indonesia yang akan menghadapi dua negara asal Afrika, yakni Kenya dan Burundi untuk FIFA Matchday.