Digital Media dan Branding Dongkrak Wisata di Sultra, Kata Tina

Digital Media dan Branding Dongkrak Wisata di Sultra, Kata Tina - GenPI.co SULTRA
Tina Nur Alam saat menerima cinderamata dari pihak Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. (Foto: Dispar Sultra/Alpin)

Sementara itu, melalui media digital seperti website, blog, video blog atau vlog, media sosia, hingga audio digital memberikan ruang yang besar bagi pelaku usaha pariwisata.

”Brading dan pemanfaatan media digital yang tepat tentu akan berdampak bagi suksesnya pelaku usaha pariwisata maupun ekonomi kreatif di Sultra,” pungkasnya. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya