Gua Sugi Patani, Bukti Cikal Bakal Layang-Layang Pertama di Dunia

Gua Sugi Patani, Bukti Cikal Bakal Layang-Layang Pertama di Dunia - GenPI.co SULTRA
Gua Sugi Patani dengan lukisan purba bergambar layang-layang. (Foto: Dispar Sultra)

Yang membanggakan, studi tersebut sekaligus membantah bahwa layang-layang pertama berasal dari Tiongkok.

Selain lukisan layang-layang, di sekitar gua juga terdapat sebuah peta yang dilukis di atas batu.

Lukisan tersebut dipercaya penduduk sekitar peta yang dibuat oleh penghuni gua pada masa lampau.

Selain itu, panorama yang akan membuat Anda berdecak kagum adalah keindahan landscape Kawasan Karts Liangkabori yang dipenuhi bukit-bukit bebatuan karst . (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya