Kolam Retensi Boulevard kini punya peran ganda. Selain mencegah banjir, kolam ini dijadikan sebagai objek wisata di Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra).
Asisten I Sekretariat Daerah (Setda) Kendari Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Agus Salim dilantik menjadi Penjabat (Pj) sekretaris daerah (Sekda).
Sebanyak 31 perempuan dan anak di Kendari menjadi korban kekerasan. Angka tersebut kemungkinan jauh lebih tinggi karena banyak korban memilih enggan melapor.
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kendari membuka bermacam layanan di stan Kendari Expo 2022, salah satunya layanan urus KTP langsung jadi.
Kasus penyakit mulut dan kuku (PMK) pada sapi yang terjadi di Jawa Timur membuat kekhawatiran baru bagi masyarakat Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra).