Sampah di Kendari Menumpuk, DLH Sebut Kesadaran Warga Meningkat

Sampah di Kendari Menumpuk, DLH Sebut Kesadaran Warga Meningkat - GenPI.co SULTRA
Seorang warga Kendari membuang sampah mendekati pada tempatnya. (Foto: Foto: Apriliana Suriyanti/GenPI.co)

”Alhamdulillah sekarang sudah tidak seperti saya masuk dua tahun lalu walaupun sekarang belum seperti kita inginkan,” terangnya.

Pihaknya menyebut, sampah daerah yang diproduksi rata-rata mencapai 260-300 ton per hari dengan jumlah armada pengangkut yang beroperasi sebanyak 52 unit. (ant)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya