Cara Paling Sederhana Hindari Asam Lambung, Puasa Makin Nyaman

Cara Paling Sederhana Hindari Asam Lambung, Puasa Makin Nyaman - GenPI.co SULTRA
Ilustrasi asam lambung. (Foto: Antara)

GenPI.co Sultra - Asam lambung tiba-tiba naik saat menjalani ibadah puasa menjadi momok bagi para penderita. Bisa-bisa kondisi ini akan membatalkan puasa Ramadan Anda.

Beragam cara akan dilakukan demi menghindari asam lambung naik. Berikut lima cara mencegahnya.

1. Makan porsi kecil
Saat berbuka puasa, usahakan untuk tidak terlalu banyak makan meskipun rasa lapar melanda.

Makan berlebihan saat berbuka justru merangsang naiknya asam lambung.

Maka, Anda disarankan untuk mengonsumsi makanan dalam porsi yang kecil namun sering.

2. Jangan tidur setelah makan
Hindari kebiasaan tidur atau rebahan setelah perut kenyang, baik setelah berbuka atau sahur.

Hal ini dilakukan untuk mencegah asam lambung naik secara mendadak.

Sebaiknya Anda menunggu tiga jam setelah makan jika ingin kembali tidur agar tidak mengacaukan ibadah puasa.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya