Manfaat Makan Cacing Tanah, Menggelikan Tapi Bikin Lambung Sehat

Manfaat Makan Cacing Tanah, Menggelikan Tapi Bikin Lambung Sehat - GenPI.co SULTRA
cacing tanah. (Foto: YouTube/MR Experiment)

Cairan yang terkandung di dalam cacing tanah berperan melawan bakteri patogen seperti E Coli.

Selain itu ada juga senyawa khusus yang terkandung dalam tubuh cacing, antara lain kloragosit, amoebosit granular, dan peptida antimikroba.

Berdasarkan studi tersebut, Lumbricus rubellus berpotensi meredakan gangguan pencernaan akibat infeksi bakteri.

BACA JUGA:  Obat Alami Penurun Asam Lambung, Mudah Ditemukan dan Topcer!

Namun perlu diperhatikan bahwa obat berbahan cacing tanah berisiko mengandung enzim lumbrokinase yang menimbulkan efek samping ringan.

Meskipun tidak berbahaya, tetapi gejala ringan yang kemungkinan bisa terjadi adalah mual, muntah, ruam, kulit gatal, dan pusing. (hellosehat)

BACA JUGA:  3 Buah Wajib Dihindari, Bikin Perut Makin Gemuk

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya