3 Buah Sehat Penuh Gizi, Sangat Berbahaya Dimakan saat Sahur

3 Buah Sehat Penuh Gizi, Sangat Berbahaya Dimakan saat Sahur - GenPI.co SULTRA
Ilustrasi buah-buahan yang tidak disarankan dikonsumsi saat sahur. (Foto: GenPI.co)

2. Jeruk

Makan jeruk berlebihan saat sahur dapat mengakibatkan kram perut dan diare. Sebabnya, jeruk mengandung serat yang tinggi.

Seorang ahli nutrisi dari San Diego Laura Flores mengatakan, jeruk termasuk makanan dengan asam yang tinggi.

Jika Anda memiliki masalah dengan refluks asam lambung akan mudah mengalami mulas ketika makan terlalu banyak jeruk.

3. Salak

Buah salak kaya akan vitamin C, kalsium, beta-karoten, zat besi, dan tanin (turunan dari asam gallic).

Meski kaya akan kandungan gizi dan nutrisi, salak tidak cocok dikonsumsi saat sahur, utamanya jika Anda memiliki ulkus lambung.

Hal ini dikarenakan salak mengandung tanin yang tinggi, sehingga dapat menyebabkan; iritasi lambung, mual, muntah, dan masalah pada hati. (hellosehat)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya