Bukannya berlomba mencari berkah dan pahala, empat orang di Kabupaten Bombana, Sulawesi Tenggara (Sultra) justru melakukan maksiat di tengah suasana Ramadan.
Orang-orang yang tergabung dalam Komunitas Pecinta Satwa Kendari atau KPSK tidak hanya jago menyayangi hewan, tetapi juga terampil mengedukasi masyarakat.
Setelah makan dan minum saat sahur, biasanya sebagian besar orang memilih untuk kembali tidur. Kebiasaan buruk ini ternyata berisiko buruk terhadap kesehatan.
Menyambut migrasi televisi analog ke digital, daerah Terdepan, Terpencil dan Tertinggal (3T) di Sulawesi Tenggara (Sultra) diprioritaskan untuk dibangun BTS.
Politikus PDIP Kota Kendari mendesak aparat kepolisian segera mengungkap rentetan aksi teror yang dilakukan Orang Tak Dikenal (OTK) beberapa waktu lalu.
Data menunjukkan jenis sampah plastik terbanyak di Bali bukan berasal dari botol PET, melainkan dari sachet dan kantong plastik yang justru luput dari regulasi.