3 Manfaat Dahsyat Buah Naga, Jantung Sehat hingga Kulit Kenyal

3 Manfaat Dahsyat Buah Naga, Jantung Sehat hingga Kulit Kenyal - GenPI.co SULTRA
Ilustrasi wanita dengan kulkit kencang elastis. (Foto: GenPI.co)

GenPI.co Sultra - Buah naga kaya akan kandungan gizi, serta memiliki segudang manfaat dan khasiat untuk kesehatan.

Buah yang tumbuh subur di daerah tropis dan subtropis itu mengandung vitamin dan mineral seperti vitamin E dan magnesium.

Selain itu, buah naga memiliki kandungan likopen yang bersifat antioksidan untuk menangkal radikal bebas penyebab berbagai penyakit.

BACA JUGA:  Buah Paling Menyehatkan Jantung di Dunia, Mana Kesukaanmu?

Berikut tiga manfaat buah naga untuk kesehatan.

1. Kulit kencang elastis

Buah naga mengandung tinggi vitamin C dan sejumlah senyawa bioaktif di dalamnya.

BACA JUGA:  3 Buah Ajaib untuk Kulit Cerah Glowing, Pede Silaturahmi Lebaran

Antioksidan pada buah berwarna kulit merah itu berkhasiat menjaga kulit tetap kencang dan elastis sehingga mampu mengurangi tanda penuaan dini.

2. Kurangi risiko kanker

Kandungan Likopen dan hydroxycinnamates berkhasiat mencegah kanker.

BACA JUGA:  Dahsyatnya Buah Srikaya, Berantas Kutu Rambut Hingga Kanker

Sejumlah studi menyebut mengonsumsi makanan mengandung likopen dapat mengurangi risiko kanker prostat, kanker payudara, dan kanker paru.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya